Scroll Untuk Baca Artikel
Gaya Hidup

3 Fakta Menarik Seputar Film Cinta dari Timor, Sudah Nonton Belum?

×

3 Fakta Menarik Seputar Film Cinta dari Timor, Sudah Nonton Belum?

Sebarkan artikel ini
film Cinta dari Timor
Poster film Cinta dari Timor. (foto: instagram/@movieboxindonesia)

SEMARANG, beritajateng.tv – Film berjudul Cinta dari Timor sebuah film yang menceritakan sebuah kisah cinta luar biasa. Menceritakan tentang bagaimana sebuah penantian bagian dari perjuangan kesetiaan.

Bagi kamu yang penasaran bagaimana keseruan dari film yang satu ini, kabar baiknya sudah tayang di bioskop 2024 loh. Berikut beritajateng.tv akan bagikan informasi seputar beberapa fakta menarik dari film tersebut.

Fakta Menarik Film Cinta dari Timor

Memiliki Sinematografi yang Memukau

Saat Bintang menunggu di tepi pantai, kesendiriannya mencerminkan kedalaman rasa kehilangan yang ia alami. Hampir delapan tahun telah berlalu sejak hari seharusnya Langit datang, tetapi ia tak kunjung muncul.

Kini, di bawah keremangan malam, harapan Bintang yang semakin pudar seolah ingin lenyap bersama gelombang laut.

BACA JUGA: Sinopsis The Ministry of Ungentlemanly Warfare, Film Aksi Seru di Tengah Perang Dunia 2

Ensemble Cast yang Kuat

Adhisty Zara, yang memerankan Bintang, memberikan penampilan yang sangat mengesankan dalam peran yang penuh emosi. Setelah dikenal lewat aktingnya di Dua Garis Biru dan Keluarga Cemara, kali ini Zara menyajikan kedalaman emosional yang membuat penonton merasakan kegundahan dan penderitaan Bintang.

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan