JAKARTA, beritajateng.tv – Grup idola K-pop baru, BABY MONSTER, akan mengadakan fan meeting pertama mereka di Jakarta. Acara dengan tema “First Fanmeet 2024 ‘See You There'” akan berlangsung pada Sabtu, 8 Juni 2024, di Tennis Indoor Senayan pukul 19.00 WIB.
TEM Presents dan PK Entertainment, sebagai promotor, telah mengumumkan harga tiket, layout tempat duduk, serta keistimewaan yang akan pembeli tiket dapatkan.
“Ini adalah pertama kali BABYMONSTER tampil di Indonesia setelah debut mereka pada 26 November 2023,” kata promotor di situs resmi mereka.
Berikut adalah rincian harga tiket dan keuntungan untuk fan meeting BABY MONSTER.
BLUE (VIP): Rp 2.850.000
– Free standing (berdiri)
– Hi Bye – Group photo (150 orang)
– Signed poster (350 orang)
– Exclusive photo
– Lanyard and laminate