Scroll Untuk Baca Artikel
Ekbis

Pertamina Dorong Sertifikasi Halal dan PIRT Produk UMK Binaan di Jateng dan DIY

×

Pertamina Dorong Sertifikasi Halal dan PIRT Produk UMK Binaan di Jateng dan DIY

Sebarkan artikel ini
Pertamina Dorong Sertifikasi Halal dan PIRT Produk UMK Binaan di Jateng dan DIY
Pertamina Dorong Sertifikasi Halal dan PIRT Produk UMK Binaan di Jateng dan DIY

BACA JUGA: Apresiasi Karya Jurnalistik yang Berkualitas, Pertamina Kembali Luncurkan AJP 2024 untuk Insan Media Indonesia

Senada, Area Manager Communication, Relations, & CSR JBT PT Pertamina Patra Niaga, Brasto Galih Nugroho. Dia menyatakan bahwa perusahaan berkomitmen untuk terus berkontribusi positif dalam mendukung pertumbuhan UMK di Indonesia.

Menurutnya, melalui program pembinaan yang berkelanjutan, pihaknya berharap UMK dapat menjadi motor penggerak utama dalam perekonomian lokal. Menciptakan lapangan kerja baru, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

“Pertamina Patra Niaga akan terus berupaya memberikan dampak nyata yang sejalan dengan visi perusahaan. Untuk membangun bangsa yang lebih sejahtera dan mandiri,” pungkasnya. (*)

Editor: Elly Amaliyah

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan