Scroll Untuk Baca Artikel
Gaya Hidup

Sinopsis Romeo Ingkar Janji, Film Romansa Terbaru di Bioskop buat Isi Weekendmu

×

Sinopsis Romeo Ingkar Janji, Film Romansa Terbaru di Bioskop buat Isi Weekendmu

Sebarkan artikel ini
romeo ingkar janji
Film Romeo Ingkar Janji yang dibintangi Morgan Oey dan Valerie Thomas. (X/@diidot)

Sinopsis film

Agatha (Valerie Thomas) adalah seorang wanita yang menganggap cinta sebagai ketidakberuntungan dalam hidupnya. Hal ini disebabkan oleh latar belakang keluarganya yang broken home.

Dalam perjalanan hidupnya, Agatha belajar banyak hal, termasuk tentang cinta. Dia kemudian bertemu dengan Romeo (Morgan Oey), seorang seniman tato dari ibu kota yang memutuskan untuk berkarya di Bali.

BACA JUGA: 5 Fakta Longlegs, Film Horor Terseram yang Lagi Hits di Bioskop Dunia

Keduanya bertemu dan saling jatuh cinta. Meskipun cinta berkembang di antara mereka, hubungan ini cukup rumit.

Sering kali mereka harus berpisah. Namun, takdir kembali menyatukan mereka dengan cara yang tak terduga.

Durasi penayangan film romantis ini yakni 113 menit. Perlu penonton ingat bahwa film Romeo Ingkar Janji ini hanya dapat disaksikan oleh penonton dengan usia lebih dari 17 tahun.  (*)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan