Scroll Untuk Baca Artikel
Otomotif

Suzuki Luncurkan Avenis 125 Terbaru, Tampil Sporty dan Ramah Lingkungan, Ini Spesifikasi Mesinnya

×

Suzuki Luncurkan Avenis 125 Terbaru, Tampil Sporty dan Ramah Lingkungan, Ini Spesifikasi Mesinnya

Sebarkan artikel ini
Suzuki Avenis 125
Tampilan Suzuki Avenis 125. (Foto: Dok. Suzuki)

Panel instrumen digital penuh menyajikan informasi penting seperti konsumsi BBM, suhu mesin, kapasitas oli, dan trip meter. Fitur lain yang tak kalah menarik yaitu pencahayaan full LED dan sistem Suzuki Easy Start.

Sayangnya, peluncuran Avenis 125 baru berlangsung di India. Meski belum masuk pasar nasional, kehadirannya bukan hal mustahil. Model sebelumnya bahkan sudah tersedia di Indonesia dalam status impor utuh dari India.

BACA JUGA: Honda CB150 Verza Terbaru Hadirkan Desain Anyar dan Fitur Modern, Banderolnya di Bawah Rp25 Juta

Di pasar India, Suzuki Avenis 125 hadir dalam empat warna, yakni merah-hitam, merah-putih, kuning-hitam dan hitam polos.

Harga banderolnya sekitar 91.400 rupee atau setara Rp17 jutaan. Harga tersebut terbilang bersaing untuk kelas skutik 125 cc dengan segudang fitur modern. (*)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan