Scroll Untuk Baca Artikel
Olahraga

Tiket FIFA Matchday Indonesia vs Argentina Mulai Presale Siang Ini, Begini Cara Pesannya!

×

Tiket FIFA Matchday Indonesia vs Argentina Mulai Presale Siang Ini, Begini Cara Pesannya!

Sebarkan artikel ini
tiket indonesia vs argentina
Tiket Indonesia vs Argentina sudah bisa penonton pesan mulai Senin (5/6/2023) siang. Berikut ini jadwal dan cara membeli tiketnya. (Foto: PSSI/Twitter)

BACA JUGA: Timnas Argentina Resmi Umumkan Laga FIFA Matchday Kontra Indonesia, Berikut Ini Tanggal Mainnya

Cara Membeli Tiket Indonesia versus Argentina

1. Presale BRI (Senin, 5 Juni 2023; pukul 12.00 WIB)

Kamu bisa menggunakan berbagai metode pembayaran Bank BRI. Misalnya, kartu kredit, virtual account, atau transfer bank. Tautan akan tersedia mulai pukul 12:00 WIB.

2. Umum (Selasa-Rabu, 6-7 Juni 2023; segala waktu)

Di Tiket.com, kamu bisa menggunakan semua metode pembayaran untuk membeli tiket Indonesia vs Argentina.

Selain itu, ada beberapa syarat yang mesti kamu perhatikan: 1) Pastikan kamu sudah memiliki akun Tiket.com. Jika belum, kamu bisa mendaftar menggunakan email. 2) Pembelian tiket bisa dilakukan melalui website atau aplikasi. 3) Saat pembelian tiket, wajib memasukkan nomor KTP. 4) Satu nomor KTP hanya bisa memesan paling banyak dua tiket dan harus dalam satu kategori tiket.

Demikian informasi mengenai cara membeli tiket Indonesia vs Argentina. Semoga beruntung! (*)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan