Sementara jumlah siswa per rombongan belajar berbeda setiap tingkatannya. Khusus anak disabilitas yang hasil assesment-nya memungkinkan menjadi siswa reguler akan dimasukkan ke sekolah negeri biasa. Mereka akan jadi siswa inklusif. (*)
Editor: Ricky Fitriyanto