UPGRIS angkat bicara soal dosennya bernama Mei Sulistyoningsih yang menjadi panitia lomba tari abal-abal berhadiah Piala Gubernur Jawa Tengah.
BACA JUGA: Kasus Lomba Tari Bukan Pertama Kali, Mei Sulistyowati Disebut Pernah Lakukan Kasus Penipuan Ini
Kampus benarkan Mei Sulistyoningsih merupakan pengajar UPGRIS. Namun pelaksanaan lomba tari tersebut bukan menjadi kewenangan UPGRIS. Namun keterlibatan Mei sebagai panitia lomba tari merupakan langkah pribadi dan bukan menjadi tanggung jawab kampus UPGRIS. (*)