HeadlineJatengNews Update

Dinsos Siapkan Ruang Khusus Fasilitasi Disabilitas di Semarang

×

Dinsos Siapkan Ruang Khusus Fasilitasi Disabilitas di Semarang

Sebarkan artikel ini
Kadinsos Kota Semarang, Heroe Soekendar.

“Misalnya di Banyumanik paling banyak disabilitas sensorik, lalu di tembalang untuk yang intelektual dan lainnya, nanti kita akan cari data secara lengkap agar bisa di klasifikasikan,” terangnya.

Berdasarkan data 6.340 penyandang disabilitas dan 689 tuna rungu di Kota Semarang. Ia mengaku akan bekerjasama dengan perusahaan yang memiliki anggaran Coorporate Social Responsibility (CSR).

“Misalnya saja kerjasama dengan mal agar penyandang disabilitas bisa mendapat diskon tertentu dengan menunjukkan kartu disabilitas yang dibuat oleh Dinsos,” jelasnya.  (Ak/Wl)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan