Gaya Hidup

Glamping Above The Cloud, Luxcamp Dieng by Horison Tawarkan Indahnya Menginap di Atas Awan

×

Glamping Above The Cloud, Luxcamp Dieng by Horison Tawarkan Indahnya Menginap di Atas Awan

Sebarkan artikel ini
luxcamp dieng by horison
Owner LuxCamp Dieng by Horison, Nur Salim bersama Vice President Operational PT Metropolitan Golden Management, Vemy Irawati Supomo. Kamis, 6 November 2025 sore. (Dok. Istimewa)

Selama masa pembukaan, destinasi wisata ini menawarkan promo spesial inagurasi. Mulai dari Rp699.000 per malam, sudah termasuk sarapan dan makan malam untuk dua orang. Promo ini berlaku dari 6 November hingga 6 Desember 2025. Pengunjung juga dapat menikmati aktivitas tambahan seperti Jeep Tour dan BBQ bersama keluarga atau sahabat.

BACA JUGA: Panti Asuhan Manarul Mabrur Rayakan Kemerdekaan dengan Lomba Asik Melalui CSR Horison Inn Semarang

Dari sisi kuliner, destinasi ini menghadirkan sajian istimewa seperti Mie Ayam Jamur, Roti Prata Kare, serta berbagai snack nusantara yang siap menemani waktu santai di alam terbuka.

Owner luxcamp tersebut, Nur Salim berharap dapat memberikan pelayanan terbaik untik wisatawan.

“Dengan pembukaannya destinasi glamping ini, kami berharap dapat memberikan pelayanan terbaik, mendukung komunitas lokal, dan menarik lebih banyak wisatawan,” ungkapnya. (*)

Editor: Farah Nazila

 

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan