Kuliner

Healing Tipis-tipis di Dwanu Artisan Steak and Grill, Berikut Informasi Lengkapnya

×

Healing Tipis-tipis di Dwanu Artisan Steak and Grill, Berikut Informasi Lengkapnya

Sebarkan artikel ini
Dwanu Artisan Steak and Grill
Begini potret restoran Dwanu Artisan Steak and Grill di Magelang. (Foto: Instagram/@ningrumjolie)

Namun untuk paket grill yaitu mulai dari Rp130.000 per pax hingga Rp300.000 per pax. Dengan harga segitu tentunya tidak sebanding ketika melihat pemandangan yang super indah di tempat tersebut.

Para pengunjung akan menikmati tempat makan yang luas dan nyaman dengan kebersihan yang terjaga. Sehingga tak perlu khawatir kamu kurang nafsu makan sesampainya di restoran yang satu ini.

Pemandangan bukit menoreh akan nampak gagah berdiri dengan megah dari restoran tersebut. pengunjung dapat menikmati pemandangan tersebut sembari menikmati makanan.

Tersedia pula tempat meeting dengan pemandangan gunung yang super cantik loh. Udaranya juga sangat sejuk membuat pengunjung akan lebih relax.

Demikianlah informasi seputar Dwanu Artisan Steak and Grill salah satu restoran cantik dekat Candi Borobudur. (*)

 

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan