Ekbis

Kementerian PUPR Gandeng Bank Jateng Salurkan Dana BSPS 2023

×

Kementerian PUPR Gandeng Bank Jateng Salurkan Dana BSPS 2023

Sebarkan artikel ini
BSPS
Perwakilan Bank Jateng dan Kementerian PUPR usai penandatanganan kerjasama penyaluran dana BSPS, Rabu 29 Maret 2023. (Humas Bank Jateng)

“Kami mengucapkan terima kasih ke semua pihak yang telah memberikan kepercayaannya kepada Bank Jateng dalam Penyaluran Dana BSPS kepada masyarakat Jawa Tengah,” kata Direktur Bisnis Dana Jasa dan UMKM Bank Jateng Irianto Harko Saputro.

Bank Jateng sudah mulai menyalurkan dana BSPS sejak 1 Maret 2023 di beberapa wilayah, dengan total penerima bantuan sebanyak 5.315 orang.

Menurut Irianto, Bank Jateng berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik dalam penyaluran dana BSPS.

“Kami berharap penyaluran Dana BSPS terus meningkat. Bank Jateng dan pemerintah memberikan kontribusi dalam peningkatan taraf hidup masyarakat,” katanya. (*)

Editor: Ricky Fitriyanto

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan