Scroll Untuk Baca Artikel
HeadlineNews UpdateOlahraga

Pelatih PSIS Semarang Gilbert Agius Maksimalkan Pemain Jeda Liga 1 dan FIFA Matchday

×

Pelatih PSIS Semarang Gilbert Agius Maksimalkan Pemain Jeda Liga 1 dan FIFA Matchday

Sebarkan artikel ini
Pelatih PSIS | Pertandingan PSIS | Kontrak Gilbert Agius
Pelatih PSIS Semarang Gilbert Agius memberikan instruksi saat di Stadion Citarum Semarang, Kamis, 23 Maret 2023. (Steve Arie/beritajateng.tv)

SEMARANG, 23/3 (beritajateng.tv) – PSIS Semarang saat ini tengah jeda selama sepekan untuk mengarungi BRI Liga 1 2022/2023 dikarenakan agenda FIFA Matchday.

Untuk mengisi jeda tersebut, PSIS tidak meliburkan para pemainnya dan tetap melaksanakan latihan.

Hal ini dikarenakan Laskar Mahesa Jenar akan ada beberapa laga tunda di tengah-tengah FIFA Matchday seperti menghadapi tuan rumah Barito Putera dan menjamu Persebaya Surabaya.

Pelatih kepala PSIS, Gilbert Agius mengatakan, ia dan seluruh official tim akan berusaha maksimal untuk mengangkat performa tim pasca-FIFA Matchday nanti.

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan