Ekbis

Urgensi Software HRD, Begini Resiko Sistem Informasi HRD yang Tidak Baik bagi Perusahaan!

×

Urgensi Software HRD, Begini Resiko Sistem Informasi HRD yang Tidak Baik bagi Perusahaan!

Sebarkan artikel ini
sistem informasi HRD
Ilustrasi. Sistem informasi HRD yang tidak baik akan menimbulkan permasalahan besar bagi perusahaan. Sumber: envato.

Oleh karena itu, sangat penting bagi perusahaan untuk memiliki sistem informasi yang baik dan handal yang menjamin keamanan data karyawan, privasi dan akurasi dalam memproses data karyawan.

Dengan sistem yang baik, perusahaan dapat meminimalkan risiko dan menjaga kepercayaan karyawan dan pemangku kepentingan perusahaan.

Kesimpulan

Sistem informasi HRD adalah salah satu sistem yang dirancang secara khusus untuk mengelola informasi terkait sumber daya manusia di perusahaan. Sistem ini terdiri dari beberapa modul yang berfungsi untuk mendukung pengelolaan SDM di perusahaan.

Mulai dari modul Organization Management, Personnel Administration, Recruitment, Payroll, Competency Management, Time Management, Reimbursement, Succession Management, Employee Self Service, dan Learning Management System.

Seluruh modul tersebut saling terintegrasi satu dengan yang lainnya, untuk memudahkan perusahaan dalam melakukan pengelolaan karyawan. Perusahaan sudah seharusnya untuk menggunakan teknologi tersebut, karena untuk menyederhanakan sistem pengelolaan SDM demi meningkatkan produktivitas bisnis.

Untuk itu, perusahaan memerlukan Software HRD yang bisa memungkinkan HRD dalam mengelola dan mengakses informasi terkait SDM dengan cepat dan mudah. Semoga informasi di atas bermanfaat bagi Anda.

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan