Scroll Untuk Baca Artikel
Gaya Hidup

Syawal Waktu Istimewa, Ini Daftar Tanggal yang Dianggap Baik di April 2025, Bisa untuk Hari Bahagia

×

Syawal Waktu Istimewa, Ini Daftar Tanggal yang Dianggap Baik di April 2025, Bisa untuk Hari Bahagia

Sebarkan artikel ini
Bulan Syawal 2025 | keutamaan berpuasa
Ilustrasi orang berdoa. (Foto: Freepik)

SEMARANG, beritajateng.tv – Bulan Syawal terkenal sebagai bulan penuh kebahagiaan dan keberkahan setelah umat Islam menunaikan ibadah Ramadan.

Tak hanya menjadi momen untuk saling bermaaf-maafan, umat Muslim juga percaya bahwa bulan Syawal juga adalah waktu yang penuh berkah untuk melangsungkan pernikahan.

Dalam ajaran Islam, menikah di bulan Syawal bukanlah sekadar tradisi, tetapi memiliki dasar yang kuat dari sunnah Rasulullah SAW. Beliau menikahi Aisyah RA di bulan Syawal.

BACA JUGA: Daftar Lengkap Event Lebaran 2025 di Jateng, Ada Festival Balon Udara hingga Grebeg Syawalan!

Hal itu sekaligus sebagai bentuk pembatalan kepercayaan lama masyarakat Arab jahiliyah yang menganggap Syawal sebagai bulan sial untuk menikah.

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan