Scroll Untuk Baca Artikel
Kuliner

Bentar Lagi Long Weekend! Ini Lima Wisata Kuliner Viral di Semarang

×

Bentar Lagi Long Weekend! Ini Lima Wisata Kuliner Viral di Semarang

Sebarkan artikel ini
sarapan di dekat Kota Lama Semarang
Rekomendasi sarapan di dekat Kota Lama Semarang.

Sate sapi khas Ungaran ini terkenal dengan dagingnya yang empuk dan bumbu yang meresap sempurna. Tempat ini semakin viral berkat banyaknya pengunjung yang membagikan pengalaman makan mereka di media sosial.

Jam Buka: 10.00 – 21.00 WIB.

4. Lumpia Gang Lombok

Lokasi: Jalan Gang Lombok No. 11, Purwodinatan, Semarang Tengah.

Sebagai salah satu wisata kuliner khas dari Semarang, Lumpia Gang Lombok menjadi salah satu toko lumpia legendaris. Selain varian rebung, toko ini juga menawarkan lumpia isi udang dan ayam yang tak kalah terjangkau.

Jam Buka: 07.00 – 16.00 WIB.

BACA JUGA: Semarang Menuju Kota Niaga dan Pariwisata, Agustina Wilujeng Pantau Kesiapan UMKM Setempat

Kuliner Khas Semarang yang Legendaris

  1. Lumpia Semarang: Makanan khas ini terbuat dari kulit tipis berisi rebung, udang, dan daging ayam, tersajikan dengan saus khas.
  2. Tahu Gimbal: Tahu goreng dengan lentho dan sambal kacang, sering tersajikan bersama sayuran segar.
  3. Soto Semarang: Soto ini memiliki kuah bening dan cita rasa unik, biasanya tersajikan dengan nasi dan irisan daging ayam atau sapi.
  4. Nasi Goreng Kampung: Nasi goreng dengan bumbu khas, sering tersajikan dengan ayam, telur, dan kerupuk.
  5. Bandeng Presto: Ikan bandeng yang dimasak presto sehingga dagingnya empuk dan durinya bisa kita makan, biasanya tersajikan dengan sambal.

BACA JUGA: Deretan Wisata Kuliner yang Autentik Banget di Kabupaten Blora, Pasti Nagih!

Wisata kuliner di Semarang tersebut viral berkat ulasan di media sosial dan popularitas di kalangan anak muda yang senang mencoba makanan baru dan unik. Jadi, jangan lewatkan kesempatan untuk menjelajahi kuliner lezat ini selama long weekend nanti! (*)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan

dusun semilir Daya Wisata Jawa Tengah
Jateng

SEMARANG, beritajateng.tv – Beberapa waktu terakhir, masalah legalitas…

Ketua Ormas PP Blora Munaji (kiri) dan istrinya Priyanti dalam konferensi pers yang berlangsung di Mapolda Jawa Tengah, Kota Semarang
Hukum & Kriminal

SEMARANG, beritajateng.tv – Ketua Organisasi Masyarakat (Ormas) Pemuda…

aston inn semarang
Gaya Hidup

SEMARANG, beritajateng.tv – Aston Inn Pandanaran Semarang kembali…

ilustrasi bayi
Jateng

SRAGEN, beritajateng.tv – Sebuah peristiwa mengejutkan terjadi di…

ilustrasi kekerasan
Jateng

SEMARANG, beritajateng.tv – Perkelahian yang berawal dari tantangan…

Ilustrasi Facebook. (Pexels/Pixabay)
Hukum & Kriminal

JAKARTA, beritajateng.tv – Bareskrim Polri membongkar praktik menyimpang…