Scroll Untuk Baca Artikel
Viral

Diduga Konsumsi Kecubung, 3 Pelajar Demak Sempat Tersasar di Hutan Jepara, Begini Ceritanya

×

Diduga Konsumsi Kecubung, 3 Pelajar Demak Sempat Tersasar di Hutan Jepara, Begini Ceritanya

Sebarkan artikel ini
Kecubung
Ilustrasi kecubung. (Foto: Pixabay)

“Dia tercium bau alkohol, dan cara bicaranya sering berubah-ubah,” imbuh Arwin.

Pencarian terakhir menemukan Iqbal Fajar Ali, Jumat pagi pukul 06.07, sekitar 100 meter dari lokasi penemuan seragam.

BACA JUGA: Teror Suara Tangis dan Penampakan, Warga Demak Desak Polisi Ungkap Kasus Kematian Wanita

Setelah berhasil terevakuasi, ketiga pelajar langsung dibawa ke Puskesmas Batealit untuk pemeriksaan kesehatan. Hasil pemeriksaan menunjukkan kondisi mereka stabil dan selanjutnya masuk penanganan Polsek Batealit.

Dari keterangan Satria, mereka mengonsumsi minuman dari buah kecubung sebelum menuju Jepara. Minuman ini dugaannya menjadi penyebab mereka kehilangan orientasi.

“Efeknya membuat korban linglung dan tersesat di hutan,” jelas Arwin.

Sementara itu, barang-barang temuan yang berserakan tersebut antara lain termasuk surat izin sekolah atas nama Satria, dan kini telah polisi amankan sebagai barang bukti. (*)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan