Scroll Untuk Baca Artikel
Peristiwa

Kronologi 2 Mahasiswi KKN UIN Walisongo Tewas Terlindas Truk di Kendal: Tergelincir Saat Salip Kiri

×

Kronologi 2 Mahasiswi KKN UIN Walisongo Tewas Terlindas Truk di Kendal: Tergelincir Saat Salip Kiri

Sebarkan artikel ini
mahasiswi truk
Lokasi kecelakaan dua mahasiswi KKN UIN Walisongo di Kendal saat hendak pulang ke Semarang, Minggu, 18 Agustus 2024. (Foto: Tangkapan layar Instagram/@beritasemaranghariini)

SEMARANG, beritajateng.tv – Dua mahasiswi UIN Walisongo Semarang tewas usai terlindas truk di jalur Pantura Kendal setelah menyelesaikan program Kuliah Kerja Nyata (KKN).

Kecelakaan tragis ini terjadi pada Minggu, 18 Agustus 2024 sekitar pukul 16:30 WIB. Insiden bermula ketika kedua mahasiswi tersebut mencoba mendahului truk dari sisi kiri jalan yang tidak rata dan penuh dengan kerikil.

BACA JUGA: Kecelakaan Ertiga Tertabrak Bus di Tol Semarang-Batang, Begini Kronologinya

Kasat Lantas Polres Kendal, AKP Engkos Sarkosi, menjelaskan bahwa kecelakaan terjadi ketika kedua mahasiswi tersebut hendak pulang menuju Semarang setelah menyelesaikan KKN di Kabupaten Batang.

Saat melintas di pertigaan Purin Kendal, mereka nekat mengambil jalur kiri yang kondisi aspalnya bergelombang dan tidak sejajar dengan jalur utama.

BACA JUGA: Kecelakaan Beruntun di Jalan Raya Ngawen-Blora, Begini Kesaksian Pedagang Sekitar

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan