BACA JUGA: Pernyataan Cucun Ahmad ‘MBG Tak Butuh Ahli Gizi’ Bikin Heboh, Begini Fakta-faktanya!
Wakil Menteri Agama (Wamenag), Romo Muhammad Syafi’i, menyambut baik imbauan tersebut dan menyatakan siap mengumpulkan pimpinan pesantren di berbagai daerah untuk menerima arahan dari BGN.
”Saya akan undang pesantren-pesantren agar mendapat arahan BGN, sehingga mereka bisa segera menjadi penerima manfaat MBG,” kata Romo. (*)













