Uncategorized

Swiss-Belboutique Yogyakarta Siapkan Fashion Show Berkelas, Hadirkan Perancang Terkenal

×

Swiss-Belboutique Yogyakarta Siapkan Fashion Show Berkelas, Hadirkan Perancang Terkenal

Sebarkan artikel ini
karya sugeng waskito
Karya dari Sugeng Waskito yang akan hadir pada Swiss-belboutique Yogyakarta pada pagelaran Fashion Show berkelas guna menyemarakkan acara makan malam Wine & Dine, Rabu 27 September mendatang. (Dok. Swiss-Belboutique Yogyakarta)

Yuniar menambahkan, pihaknya pun telah menawarkan promo menarik, yaitu setiap pembelian 10 tiket pengunjung akan mendapatkan 1 tiket gratis.

Swiss-Belboutique Yogyakarta Hadirkan penampilan spesial penari kontemporer hingga model ternama

Sementara itu, acara ini juga akan diisi oleh penampilan menarik dari penari kontemporer, pertunjukan band musik, hingga pagelaran Fashion Show Berkelas.

Karya baju-baju rancangan dari fashion designer terkemuka seperti Sugeng Waskito, Touch of Ramadhani dengan tatanan perhiasan dari Agni by Ivan Bestari, Ariesthi_design by Tyas Santhi Fatmasari, Riska Nurulzein KLAMB LMAR, Fikky Ananda KLAMB LMAR, Wayu Officiel KLAMB x Rahmi, Andraealena KLAMB LMAR, dan Putri Ramadhanya turut mewarnai acara makan malam ini dengan model-model papan atas dari Yogyakarta.

BACA JUGA:4 Artis Terkenal Ini Ternyata Pliih Tinggal di Yogyakarta Daripada Jakarta Lho

Untuk mengetahui informasi lebih lengkap, dapat mengunjungi akun IG @swissbelboutiquejogjakarta. Kamu juga bisa langsung menghubungi nomor telepon ke Tata 0812-2792-4111 dan kirim pesan WA di 0811-2836-336.(*)

Editor: Farah Nazila

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan