Relawan Kuning Ijo Biru (KIB) deklarasi dukung Anies Baswedan di Pilpres 2024. Anies hadir langsung dalam deklarasi di lapangan PRPP Semarang tersebut.
BACA JUGA: Hadiri Deklarasi Relawan Kuning Ijo Biru di PRPP Semarang, Anies Baswedan Janjikan 4 Perubahan Ini
Presiden PKS Ahmad Syaikhu dan sejumlah perwakilan partai pendukung terlihat ikut mendampingi Anies. Mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut meminta para relawannya solid dan bergerak hingga ke kampung-kampung.