Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara-Reformasi Birokrasi Abdullah Azwar Anas mengatakan pemerintah bakal segera membuka rekrutmen ASN Fresh Graduate.
BACA JUGA: Siap-siap! Pemprov Jateng Buka 4.446 Formasi ASN Tahun 2024, Begini Rincian Alokasinya
Rekrutmen ASN Fresh Graduate tersebut untuk penempatan di Ibukota Nusantara atau IKN. (*)