Ibunda Naomi Daviola, pelajar yang sempat hilang di Gunung Slamet ceritakan perjuangan mencari anaknya. Wanita bernama Dwi Ningsih Veronica itu berusaha maksimal mencari info keberadaan anaknya.
BACA JUGA: Bertahan 3 Hari di Gunung Slamet, Naomi Daviola Ditawari jadi Polisi: Maunya Pegawai PLN
Sejak awal, ia hanya memberi izin anaknya ikut pramuka. Saat mendengar anaknya hilang di gunung tertinggi di Jawa Tengah, ia panik.