Scroll Untuk Baca Artikel
Jateng

Arus Balik Lebaran, Gerbang Tol Kalikangkung Semarang Terpantau Lancar

×

Arus Balik Lebaran, Gerbang Tol Kalikangkung Semarang Terpantau Lancar

Sebarkan artikel ini
Diskon Tol 2025 | Jakarta-Semarang | Arus Balik Tahun Baru | bebas denda pajak jateng | Tol Angkutan Barang | Kendaraan Jawa Tengah
Mobil angkutan barang melewati gerbang tol Kalikangkung. (Yovita/beritajateng.tv)

“Skema one way yang berlangsung ini sangat membantu sekali untuk pemudik. Walau sempat terjebak macet di tol Jatingaleh, tetapi setelah masuk menuju GT Kalikangkung perjalanan sangat lancar dan lalu lintas tidak macet lagi,” ujar Nurifah.

Sebagaimana informasi yang beredar, pemberlakuan rekayasa lalu lintas one way telah mulai dari GT Kalikangkung Semarang hingga Tol Cikampek.

Pemberlakuan one way tahap pertama ini ialah untuk mengatasi kemacetan pada arus balik lebaran 2023. Untuk tahap pertama, one way bakal berlangsung selama tiga hari sejak Senin (24/4/2023) siang hingga Rabu (26/4/2023) malam.

Adapun rencananya one way tahap kedua akan berlangsung pada 29-30 April mendatang. (*)

Editor: Mu’ammar Rahma Qadafi

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan