Gaya HidupHeadline

Cara Membuat Ketupat untuk Menu Idul Fitri, Dijamin Anti Gagal

×

Cara Membuat Ketupat untuk Menu Idul Fitri, Dijamin Anti Gagal

Sebarkan artikel ini
ketupat
Ilustrasi ketupat dan Hari Raya Idul Fitri. (freepik.com)

BACA JUGA: Kapan Idul Fitri 1444 H? Ini Hasil Sidang Isbat 2023

3. Masukkan Beras kedalam Anyaman
Cuci beras hingga bersih kemudian tiriskan. Kemudian masukkan beras hanya 2/3 bagian dari volume anyaman. Beras yang terlalu banyak atau sedikit dapat membuat ketupat menjadi terlalu padat atau terlalu lembek.

Beri Bumbu agar Ketupat Bercita Rasa Gurih

4. Rebus dalam Air Setengah Mendidih
Setelah selesai memasukkan beras ke anyaman, langkah selanjutnya adalah rebus dalam air setengah mendidih. Sebelumnya, bisa beri garam dan penyedap rasa di air rebusan supaya memiliki cita rasa yang gurih. Masukkan sampai benar-benar terendam dan rebus selama 4-5 jam.

BACA JUGA: Kemungkinan Perbedaan Idul Fitri 1444 H, Menag: Jaga Ukhuwah

5. Simpan atau Gantung
Setelah matang, angkat dan tiriskan beberapa saat hingga dingin, kemudian gantung. Cara terbaik untuk menyimpan ketupat adalah dengan menggantungnya karena menjadikan ketupat tidak basah dan lembab. Selain itu, bisa simpan dalam kulkas jika ingin menyantap keesokan harinya.

Ketupat adalah teman terbaik bagi menu rendang daging dan opor ayam saat momen Idul Fitri. Jadi tak ada salahnya untuk mengikuti langkah-langkah tersebut untuk membuat ketupat yang lezat dan anti gagal. Selamat mencoba dan Selamat Merayakan Hari Raya Idul Fitri! (*)

Editor: Ricky Fitriyanto

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan