Scroll Untuk Baca Artikel
Pariwisata

Intip 4 Daya Tarik Wisata Nepal Van Java Magelang, Tempatnya Indah Super Menenangkan

×

Intip 4 Daya Tarik Wisata Nepal Van Java Magelang, Tempatnya Indah Super Menenangkan

Sebarkan artikel ini
wisata Nepal Van Java
Destinasi wisata Nepal Van Java Magelang JawaTengah. (foto:instagram/@dennyyudanto99)

Pemandangan Alam yang Indah

Meskipun lokasi Nepal Van Java cukup miring mengikuti kaki Gunung Sumbing, namun pemandangan alamnya benar-benar menjanjikan. Tak hanya sekedar indah, tetapi terlihat sejuk dan begitu memesona.

BACA JUGA: Suguhkan Panorama Lima Gunung yang Indah, Berikut Daya Tarik Wisata Hutan Desa Kragon Ngablak Magelang

Terlebih lagi lokasi pemukimannya yang berlatar pegunungan, menambah sensasi keindahan tersendiri. Mengunjungi tempat tersebut, kamu tidak akan pernah bosan dan buru-buru ingin pulang.

Spot Matahari Terbit

Terkenal dengan lokasinya yang terletak di kawasan yang cukup tinggi, membuat tempat ini cocok untuk kamu jadikan spot menarik menikmati keindahan matahari terbit. Itulah mengapa banyak wisatawan yang berdatangan dan rela menginap di tempat tersebut.

Itulah beberapa daya tarik dari Nepal Van Java salah satu desa di Magelang yang kini menjadi tempat wisata. (*)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan