Scroll Untuk Baca Artikel
Jateng

Peresmian Sport Hall Baru di Kampus SCU BSB Semarang

×

Peresmian Sport Hall Baru di Kampus SCU BSB Semarang

Sebarkan artikel ini
Dr Ferdinandus Hindiarto
Rektor SCU, Dr Ferdinandus Hindiarto (beritajateng.tv)

Gedung yang memakan waktu 4 bulan pembangunan ini juga melalui penggarapan serius dengan berbagai perencanaan dan strategi konstruksi bangunan yang ramah lingkungan.

BACA JUGA:Nyaris 1.000 Guru Pensiun Setiap Tahun, UPGRIS Siapkan Calon Guru Profesional Lewat PPG

Di dalam gedung sport hall ini terdapat roster-roster dinding yang berfungsi untuk mengalirkan udara supaya tidak terlalu panas. Hal ini pun ada dengan tujuan mengantisipasi iklim kemarau dengan suhu yang tinggi.

Rektor SCU, Dr Ferdinandus Hindiarto berharap sport hall Ronald Korompis ini dapat menjadi wadah untuk memotivasi mahasiswa SCU dalam mengembangkan talentanya, khususnya di bidang olahraga.(*)

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan