Pertunjukan “Orang-orang Berbahaya” di Semarang sukses bikin penonton terpingkal-pingkal. Menampilkan cerita dua detektif yang membongkar teka-teki di rumah sakit jiwa.
Menyegarkan suasana menuju tahun politik 2024. Dimainkan Butet Kartaredjasa, Cak Lontong, Akbar, Marwoto, hingga Inaya Wahid.