Ketua DPRD Jawa Tengah Sumanto berkomentar soal wacana Pemilihan Kepala Daerah melalui lembaga legislatif. Politisi PDIP tersebut mengungkap partainya belum menuju ke arah itu.
BACA JUGA: Ketua DPRD Jawa Tengah Sumanto Dorong Anak Muda Tak Apatis dengan Politik
Menurut Sumanto, wacana Pilkada lewat DPRD tergantung kebijakan pemerintah pusat. (*)