Scroll Untuk Baca Artikel
Politik

DCS DPRD Provinsi Dapil Jateng III Bertabur Petahana, Rebutkan 10 Kursi

×

DCS DPRD Provinsi Dapil Jateng III Bertabur Petahana, Rebutkan 10 Kursi

Sebarkan artikel ini
Andang Wahyu Triyanto
Anggota Komisi B DPRD Jateng Andang Wahyu Triyanto bakal kembali nyaleg dari PDIP di Dapil Jateng III. (ricky fitriyanto/beritajateng.tv)

BACA JUGA: Dapil Jateng II DPRD Jateng, Putra Bambang Kribo, Putra Mundjirin Bersaing dengan Petahana

Sementara itu, PKS mengusung Setia Budi Wibowo maju dengan nomor urut 1.

Sedangkan anggota Komisi D DPRD Jateng, Nurul Furqon kembali maju lewat PPP dan mendapat nomor urut 1.

Tak hanya itu, politisi yang memutuskan untuk berpindah partai juga turut meramaikan peta pemenangan Dapil Jateng III. Salah satunya mantan Ketua DPD PKS Kota Semarang, Ari Purbono kini maju dari Partai Gelora dengan nomor urut 1.

Selain itu, mantan anggota DPRD Jateng, Jayus kini meramaikan kembali Pileg 2024. Jayus maju lewat Partai Amanat Nasional (PAN) dan menyandang nomor urut 1. (*)

Editor: Ricky Fitriyanto

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan