Polisi menangkap pelaku penembakan perempuan di kamar kos. Petugas mengamankan barang bukti airsoft gun yang pelaku pakai menembak korban.
BACA JUGA: Kronologi Penembakan Siswi SMP di Kota Semarang Pakai Airsoft Gun, Pelaku Tembak Korban Tiga Kali
Pelaku adalah Doni, warga Gunungpati Semarang. Aksi itu ia lakukan karena dendam dengan korban. Sebab anaknya yang berusia 13 tahun dijual oleh korban ke sejumlah laki-laki.