Koramil 09 Ambarawa bagikan paket gizi untuk anak-anak stunting. Pemberian bantuan ini sejak Oktober 2022 lalu. Hingga saat ini sudah 62 anak yang mendapatkan bantuan.
BACA JUGA: Koramil 09 Ambarawa Berikan 62 Paket Gizi untuk Anak Stunting di Wilayah Ambarawa
Penyerahan bantuan selama ini langsung oleh Babinsa di masing-masing kelurahan/ desa. Bantuan tersebut atas kerjasama dengan “bapak angkat” yang peduli anak-anak. Ke depan, ia berharap angka stunting Kecamatan Ambarawa dapat menurun. (*)