Scroll Untuk Baca Artikel
Kesehatan

Kenali Berikut ini Jenis-jenis Kanker Sarkoma, Lengkap dengan Penanganannya

×

Kenali Berikut ini Jenis-jenis Kanker Sarkoma, Lengkap dengan Penanganannya

Sebarkan artikel ini
Kanker Sarkoma
Ilustrasi kanker sarkoma. (Foto: Freepik)

Liposarkoma

Tumor ganas pada jaringan lemak yang bisa muncul di berbagai bagian tubuh, terutama paha, belakang lutut, dan rongga perut.

Kaposi Sarcoma

BACA JUGA: Raih Suara Tertinggi DPD Sementara, Komeng Ingin Adakan Hari Komedi, Seperti Apa?

Jenis yang muncul di sel-sel yang melapisi pembuluh darah atau limfatik. Terkait dengan infeksi virus herpes manusia 8 (HHV-8) dan lebih sering terjadi pada individu dengan sistem kekebalan tubuh yang lemah.

Leiomyosarcoma

Kanker yang dimulai di jaringan otot polos, sering ditemukan di perut.

Penanganan Kanker Sarkoma

Untuk menangani kanker ini kenali terlebih dahulu jenis kanker yang tengah menyebar dalam tubuh. Dalam hal ini terdapat tiga metode yang bisa kita lakukan untuk bisa sembuh.

Pertama yaitu melakukan pembedahan atau operasi dengan tujuan untuk memulihkan kembali fungsi yang telah terserang oleh kanker tersebut. berikutnya yaitu lakukan radioterapi berguna untuk mengatasi gejala dan memperlambat kanker supaya tidak semakin menyebar.

Terakhir yaitu melakukan kemoterapi dengan menggunakan obat-obatan bertujuan untuk menghancurkan sel kanker dalam tubuh. Demikianlah informasi seputar jenis-jenis kanker sarkoma beserta penanganannya. (*)

 

Simak berbagai berita dan artikel pilihan lainnya lewat WhatsApp Channel beritajateng.tv dengan klik tombol berikut:
Gabung ke Saluran

Tinggalkan Balasan