Yeni juga memberikan pesan khusus kepada para istri karyawan. Ia mengajak mereka untuk terus memberi semangat kepada suaminya agar bekerja lebih maksimal.
Menurutnya, dukungan dari keluarga, khususnya istri, akan memengaruhi semangat kerja karyawan.
BACA JUGA: Arus Balik Lebaran 2025, Stasiun Cepu Blora Layani Dua Ribu Penumpang Tiap Hari
“Saya ingin para istri memberi dorongan semangat, agar suami dapat bekerja lebih baik untuk Perhutani,” tambahnya.
Acara tersebut dihadiri oleh seluruh manajemen Perhutani KPH Blora, jajaran Asper, KSS, Kaur, serta seluruh karyawan beserta istri mereka. Kehadiran para istri membuat suasana acara semakin hangat dan penuh makna. (*)
Editor: Mu’ammar R. Qadafi
Respon (1)