Partai Rakyat Adil Makmur (Prima) mengklaim memiliki sekitar 1.500 posko se Jateng untuk menangkan Prabowo-Gibran. Ribuan Posko Prabowo-Gibran tersebut dibangun oleh struktur yang dihidupkan kembali setelah gagal menjadi peserta pemilu.
BACA JUGA: Siap Menangkan Prabowo Gibran, Partai Prima Akui Miliki 1.500 Posko
Partai Prima mengklaim Posko Prabowo-Gibran bakal mereka perkuat hingga TPS. Keberadaan posko mereka harapkan bisa mendulang suara di kandang banteng. TKD Jateng sendiri menargetkan perolehan suara sebesar 45 persen di Jateng untuk pasangan Prabowo-Gibran. (*)