Scroll Untuk Baca Artikel
HeadlinePolitik

ASN Boyolali Sebut Dapat Arahan Menangkan Ganjar, PDIP Jateng: Ini Rasanya Crazy

×

ASN Boyolali Sebut Dapat Arahan Menangkan Ganjar, PDIP Jateng: Ini Rasanya Crazy

Sebarkan artikel ini
Agustina Wilujeng Pramestuti
Ketua TPD Jateng Ganjar-Mahfud, Agustina Wilujeng Pramestuti saat selfie bersama para milenial, belum lama ini. (Ricky Fitriyanto/beritajateng.tv)

“Kita gimana caranya? Saya kira itu sesuatu yang tidak bijaksana. Kalau mendapat fasilitas gaji dari pajak sebagian besar masyarakat Indonesia. Hari ini ketentuannya mereka harus netral, saya kira mereka harusnya netral,” sambungnya.

TONTON JUGA: Video ASN Boyolali Diarahkan Dukung Ganjar, Pemprov Jateng Turunkan Satgas

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

Terkait tindak lanjut penelusuran ASN tersebut, ia mengaku kejadian itu bukan menjadi ranah DPD PDI Perjuangan Jateng. Melainkan menjadi tugas bupati dan instansi terkait seperti Bawaslu.

“Itu tugasnya Pak Bupati dan teman-teman,” bebernya.

Meskipun begitu, pihaknya mengklaim tidak akan mengambil langkah hukum untuk merespons hal ini. Lantaran Agustina merasa pengakuan ASN itu tak akan berakibat apapun kepada potensi perolehan suara PDI Perjuangan, khususnya di Jawa Tengah.

“Saya kira kesulitannya (untuk partai) dimana ya? Kalau urusan partai dengan ASN tidak ada hubungannya secara hirarkis,” pungkasnya. (*)

Editor: Ricky Fitriyanto

Tinggalkan Balasan