Scroll Untuk Baca Artikel
EkbisJatengNews Update

Bulog dan Disperindagkop Demak Gelar Operasi Pasar Jelang Ramadan

×

Bulog dan Disperindagkop Demak Gelar Operasi Pasar Jelang Ramadan

Sebarkan artikel ini

Bulog dan Disperindagkop Demak Menggelar Operasi Pasar Menjelang Ramadan

Petugas sedang mengatur pembeli dan pedagang pasar Mranggen Demak untuk membagikan kupon antrean dalam giat operasi pasar jelang Ramadan, Selasa, (28/2/2023). (Wisnu Budi - beritajateng.tv)

Dilain sisi, tak hanya pengunjung pasar Mranggen yang berjubel untuk mendapatkan kupon antrean tetapi penjual warung kelontong yang ada dipasar juga ikut mengantre untuk mendapatkan paket miyak goreng.

Menurut salah satu pedagang pasar Mranggen, Sandra Anayulianti yang ikut mengantre sejak pagi tersebut merasa senang lantaran mendapatkan harga murah dari operasi pasar ini, seperti beras medium dengan harga Rp 42 500 ribu per 5 kg, dan Migor MinyaKita dengan harga sesuai dengan Harga Eceran Tertinggi (HET) Rp 14 000 perliter.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

” Murah sih, tapi ya antre satu jam baru dapat beras dan minyak goreng,” ucapnya.(*)

Editor: Elly Amaliyah

Tinggalkan Balasan